Lowongan Kerja CPNS Kota Malang

Posted by Unknown Update Saturday, September 6, 2014
Lowongan Kerja CPNS Kota Malang
Malang merupakan salah satu kota di yang berlokasi di Provinsi Jawa Timur. Kota Malang terletak 90 km sebelah selatan Kota Surabaya dan berada di dataran tinggi yang sejuk, dan dikenal dengan julukan kota pelajar. Kota Malang mempunyai Motto "MALANG KUÇEÇWARA" yan memiliki arti Tuhan menghancurkan yang bathil, menegakkan yang benar.

Saat ini Pemerintah Kota Malang membuka kesempatan bagi Warga Negara Republik Indonesia kandidat terbaik yang berminat menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Lingkungan Pemkot Malang dengan ketentuan sebagai berikut :

Jabatan dan Kualifikasi Pendidikan :

Jabatan Pendidikan Gol
Jumlah
Guru Kelas Pertama S-1 PGSD III/a 7
Dokter Umum Dokter Umum III/b 15
Apoteker Apoteker III/b 2
Perawat Pertama D4/S1 sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang ilmu Keperawatan+ Ners III/a 1
Bidan Pertama D4/S1 sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang ilmu Kebidanan III/a 1
Penyuluh Kesehatan Masyarakat Pertama D-IV/ S-1 Kesehatan Masyarakat III/a 1
Perawat Pelaksana D-III sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang ilmu Keperawatan II/c 24
Bidan Pelaksana D-III sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang ilmu Kebidanan II/c 15
Nutrisionis Pelaksana D-III sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang ilmu Gizi II/c 2
Pranata Laboratorium Kesehatan Pelaksana D-III sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang Laboratorium dan Kesehatan II/c 2
Teknik Elektromedis Pelaksana D-III sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang ilmu Teknik Elektromedik II/c 1
Radiografer Pelaksana D-III sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang ilmu Teknik Radiodiagnostik dan Radioterapi/ Teknik Rontgen/ Teknik Radiologi/ Teknik Radiodiagnostik/ Teknik Radioterapi II/c 1
Analis Keuangan D-IV/ S-1 sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang Ilmu Akuntansi/ Ilmu Ekonomi/ Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan/ Ekonomi Pembangunan/ Ilmu Ekonomi Pembangunan/ Ilmu Hukum/ Manajemen/ Statistik/ Matematika III/a 3
Auditor Pertama D-IV/ S-1 sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang Ilmu Akuntansi/ Teknik Sipil/ Teknik Lingkungan/ Ilmu Lingkungan III/a 2
Analis Perencanaan SDM D-IV/ S-1 sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang Ilmu Sospol/ Psikologi/ Hukum/ Manajemen SDM/ Administrasi Negara/ Administrasi Publik III/a 1
Analis DiklatD-IV/ S-1 sesuai dengan kualifikasi pendidikan di bidang Ilmu Sospol/ Psikologi/ Hukum/ Manajemen SDM/ Administrasi Negara/ Administrasi III/a 1

Jika anda berminat, silakan melakukan pendaftaran secara online melalui portal nasional CPNS dengan alamat : http://panselnas.menpan.go.id, paling lambat tanggal 12 September 2014

Silakan lihat info lengkap : Lowongan Kerja CPNS Pemkot Malang.

Baca juga :

Hati-hati terhadap penipuan!.. Keputusan panitia CPNS Pemkot Malang 2014, pada setiap tahap bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.