Rekrutmen PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
Posted by Unknown
Update
Saturday, April 25, 2015
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk - BNI berdiri sejak 1946, adalah salah satu bank milik pemerintah Indonesia (BUMN) terbesar di Indonesia. Perusahaan perbankan ini merupakan bank pertama yang didirikan dan dimiliki oleh Pemerintah Indonesia dan sebagai Bank Sentral Indonesia yang dipercaya dengan penerbitan dan pengelolaan mata uang kertas Rupiah. Pada tahun 1955, status Bank BNI berubah dari bank sentral Indonesia menjadi bank umum milik negara.
Saat ini, BNI adalah bank terbesar ke-4 di Indonesia berdasarkan total aset, total kredit maupun total dana pihak ketiga. Kapabilitas BNI untuk menyediakan layanan jasa keuangan secara menyeluruh didukung oleh perusahaan anak di bidang perbankan syariah (Bank BNI Syariah), pembiayaan (BNI Multi Finance), pasar modal (BNI Securities), dan asuransi (BNI Life Insurance).
Bank BNI berkantor pusat di Jakarta dan dan telah memiliki 1.760 outlet di seluruh Indonesia, terdiri dari 15 kantor wilayah, 168 kantor cabang, 912 kantor cabang pembantu, 495 kantor kas, 92 payment point, dan mobile unit 78 tunai (per Desember 2014).
Kesempatan berkarir di PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk , saat ini membuka lowongan kerja terbaru untuk tenaga berbakat yang ulet, mau bekerja keras, memiliki motivasi tinggi, punya integritas, dan memiliki kemandirian dengan posisi dan latar belakang pendidikan sebagai berikut :
Officer Development Program (ODP)
Information Technology (IT)
Posisi yang dibuka :
Saat ini, BNI adalah bank terbesar ke-4 di Indonesia berdasarkan total aset, total kredit maupun total dana pihak ketiga. Kapabilitas BNI untuk menyediakan layanan jasa keuangan secara menyeluruh didukung oleh perusahaan anak di bidang perbankan syariah (Bank BNI Syariah), pembiayaan (BNI Multi Finance), pasar modal (BNI Securities), dan asuransi (BNI Life Insurance).
Bank BNI berkantor pusat di Jakarta dan dan telah memiliki 1.760 outlet di seluruh Indonesia, terdiri dari 15 kantor wilayah, 168 kantor cabang, 912 kantor cabang pembantu, 495 kantor kas, 92 payment point, dan mobile unit 78 tunai (per Desember 2014).
Kesempatan berkarir di PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk , saat ini membuka lowongan kerja terbaru untuk tenaga berbakat yang ulet, mau bekerja keras, memiliki motivasi tinggi, punya integritas, dan memiliki kemandirian dengan posisi dan latar belakang pendidikan sebagai berikut :
Officer Development Program (ODP)
Information Technology (IT)
Posisi yang dibuka :
- IT Application Developer (Programmer)
- IT Officer
- IT Engineer
- IT Security Officer
- S1 atau S2 dari perguruan tinggi terkemuka.
- Dari jurusan Teknik Komputer,Teknik Elektro, Statistik, Elektronika, Ilmu Komputer, Teknik Informatika, Sistem Infromasi, Teknik Industri, Teknik Fisika, Matematika
- IPK minmal :
- S1 minimal : 2,75 (PTN) atau 3,00 (PTS)
- S2 minimal : 3,25.
- Usia maksimal 26 tahun (S1) dan 28 tahun (S2)
- Mampu berbahasa Inggris minimal pasif - Memiliki kemampuan analisis yang baik.
- Penempatan : Area Jakarta.
- IT Application Developer (Programmer)
- Menguasai salah satu dari: Cobol, C++, Java, MS Dot Net, PHP, Web, MS SQL Server, Platform UNIX (AIX, Solaris, Linux), TACL, SAS, PL SQL.
- Diutamakan memiliki pengalaman di bidang programming (sebagai nilai tambah).
- Diutamakan menguasai Development Tools, Management Database, Oracle/SQL, Project Management Tools, Unix.
- IT Officer
- Mengetahui secara garis besar tentang IT Project Management, IT Arsitektur Perbankan, IT Procurement, Sistem dan Prosedur IT, Operational Support IT.
- Diutamakan memiliki pengalaman di bidang terkait (sebagai nilai tambah).
- Mampu berkomunikasi dengan baik.
- IT Engineer
- Diutamakan memiliki pengalaman di bidang sistem operasi/ database/ network/internet/VOIP dan desktop (sbg nilai tambah).
- Menguasai Platform UNIX (IBM AIX, Oracle Solaris, Linux)/Microsoft Windows Server/Database Oracle/MS SQL/konsep internet (dns, email dan proxy)/Konsep VOIP/PBX dan konsep TCP/IP.
- Nilai tambah bagi yang mempunyai sertifikasi CCNA/MCITP/Oracle Database Admin/ SQL Server.
- IT Security Officer
- Memiliki pengalaman mengelola keamanan informasi, mengembangkan policy keamanan informasi, IT Assessment dan Penetration Testing, mendisain langkah-langkah implementasi keamanan informasi, menjalankan IT Security Governance.
- Memiliki minat mendalami keamanan informasi, hacking, dan mendalami paket data dan security device (IPS, Firewall, dll.).
- Diutamakan memiliki pengalaman (sebagai nilai tambah) tentang kernel debugging atau Compile Linux Kernel, konfigurasi network/security, shell command/unix administration, perl/php/lua/python.
BERITAHU INFORMASI INI KE TEMAN !
Bagi anda yang mencari Informasi Rekrutmen PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
dan jika seandainya sudah expired, kami mohon maaf. Untuk mendapatkan Informasi Terbaru, Silakan anda menuju link berikut :
INFORMASI TERBARU
Semoga Bermanfaat !!